Anda yang merasa memiliki penampilan standar alias biasa-biasa jangan berkecil hati. Pasalnya, sebuah studi memaparkan bahwa wanita yang biasa-biasa memiliki daya pikat lebih tinggi ketimbang wanita cantik. Mengapa?
Berdasarkan studi dari University of Paris, seorang ahli biologi bernama Julien Renoult dan rekan peneliti, menyimpulkan bahwa wanita dengan wajah yang biasa saja, lebih menarik perhatian pria.
Renoult mempelajari dua kelompok responden pria. Mereka diminta memberi nilai penampilan sejumlah foto wanita berdasarkan kecantikan dan penampilan.
Pada percobaan pertama, mereka di minta menilai 30 foto wajah wanita dengan skala nilai 0-20. Kemudian, percobaan kedua, mereka diminta menilai 60 wajah wanita.
Foto-foto yang mendapatkan nilai tinggi dianalisa oleh peneliti dalam sebuah komputer dengan teknologi visual yang berfungsi untuk mendefenisikan hal-hal yang membuat wanita terlihat cantik.
Ternyata, foto-foto yang mendapatkan nilai tertinggi memiliki kategori biasa-biasa saja berdasarkan definisi teknologi korteks visual.
“Hal menarik adalah hasil studi memperlihatkan wajah wanita yang sederhana menjadi daya tarik tertinggi,” jelas Bill von Hippel, seorang psikologi di University of Quenssland School.
“Wajah simetris dan wajah dengan bentuk mata, hidup, bibir yang unik, merupakan wajah yang dianggap mudah dikategorikan sebagai menarik,” imbuhnya.
Kemudian, Renoult menambahkan bahwa sebagian besar responden pria memiliki wajah wanita yang dianggap biasa karena lebih mudah untuk diajak berteman dan dianggap tidak menyulitkan sebagai pasangan.
Sumber | : Nextshark, |
loading...
Related Posts :
Heboh : Banjir di Malang, Mirip Sungai Deras Setinggi Dada Orang Dewasa Banjir di Kota Malang Belasan rumah dan toko di Jalan Galunggung, Kelurahan Pisang Candi, Kecamatan Sukun, Kota Malang terendam air sekita… Read More...
Viral !!! Pasangan ini Menikah Tanpa Resepsi Mewah Agar Bisa Punya Rumah, Kisah Inspirasi .... Twitter Siapa yang tidak senang saat mendapatkan jodoh. Apalagi kalau segera melangsungkan pernikahan. Hingga moment pernikahan ini tak ja… Read More...
MASYAALLAH !!! Kabar Gembira ... Indonesia Juara Hafalan Quran & Hadits se-Asia Pasifik Perwakilan Indonesia berhasil memenangi empat dari lima kategori yang diperlombakan dalam Musabaqah Hafalan Quran dan Hadits (MHQH) y… Read More...
Sangat Menyedihkan !!! Gara- Gara Tergiur Spring Bed Seharga Rp.700 ribu Wanita Ini Kaget Saat Mau Tidur Dan Ternyata Isi Kasurnya .....Lelaki ini beli kasur type spring bed, namun dia kecewa waktu bakal menidurinya.Sekalipun tidak diduga, kasur yang dibelinya itu nyatanya ha… Read More...
Video Kelakuan Pria Ini !!! Entah Sengaja Atau Tidak, Pegawai Toko ini Ditendang Pembeli Karena Mengiranya Manekin Youtube Memang sewajarnya kalau setiap toko busana pasti memiliki pajangan patung manusia atau manekin. Karena fungsinya sebagai peraga bus… Read More...
0 Response to "Benarkah ??? Wanita Biasa-biasa Saja Jauh Lebih Menarik daripada Wanita Cantik"
Post a Comment