Ketika kita menyaksikan seseorang menjelang sakratul maut, maka yang paling baik untuk dilakukan adalah membimbing mereka mengucap Laa ilaaha illallah, sebagai penutup akhir kata.
“Usahakan kita bimbing seseorang yang mendekati sakratul maut dengan zikir itu, jangan dipotong walau kata ‘Allah’, sebab yang diajarkan Rasulullah inilah kata lengkap yang terbaik menjelang ajal,” ujar Ustad Masudi HS ketika memimpin kajian Alquran dan Sunnah Rasul di hadapan jamaah salat Magrib Mamsjid Al Jihad Banjarmasin.
Memang, menurutnya, ada sebagian orang yang kemudian membimbing dengan hanya ucapan Allah sebagai kata akhir dari Laa Ilaaha illallah, namun karena yang diajarkan Rasul adalah lengkap maka jangan dipotong.
Bagi sakratul maut orang yang sudah tidak bisa lagi mengucap, maka tetap bimbing sehingga lidahnya bergerak.
“Lidah bergerak atau kedipan mata yang mengisyaratkan orang tersebut mengerti akan ucapan itu , maka itu sudah cukup,” ujar ulama ini.
loading...
Related Posts :
[ISLAMI] Ini Perkataan Rasulullah Usai Melihat Gerhana
Rasulullah melihat surga sekaligus neraka saat gerhana terjadi.
Dulu, kemunculan gerhana dikaitkan pada kelahiran atau kematian … Read More...
Bayi Tabung, Apa Hukumnya?
BAYI itu adalah titipan dari Allah untuk kita. Untuk para wanita yang saat ini menginginkan mempunyai momongan. Tapi Allah belum berke… Read More...
Kepada siapa Nafkah anda Berikan?
SESEORANG, khususnya suami sebagai kepala keluarga memiliki tanggung jawab memberikan nafkah. Nafkah itu berarti berupa makanan, pakaia… Read More...
Alquran Berumur kisaran 300 Tahun Ditemukan di Thailand, Sebagian Asli Indonesia
Alquran-Alquran tua itu berasal dari berbagai negara, mulai dari Yaman, Arab Saudi, hingga Indonesia.
Sejumlah Alquran dan kitab t… Read More...
Ustaz Yusuf Mansur Geleng-geleng,Mendengar Penyanyi Harris J Mengaji
Nama penyanyi lagu islami asal Inggris, Harris J sempat menghebohkan para pecinta musik di Indonesia. Pelantun 'Salam Alaikum'… Read More...
0 Response to "Kata Terbaik yang Harus Kita Ajarkan Saat Menyaksikan Sakratul Maut"
Post a Comment